Contoh Daftar Penyerahan & Penerimaan Raport SD Terbaru 2017
Daftar penyerahan & penerimaan raport SD Terbaru 2017 - Daftar serah terima laporan hasil belajar (raport) merupakan administrasi yang tujuan membuat-nya yaitu untuk mendata dan men-ceklis raport yang sudah diserahkan kepada orang tua, dan diterima kembali oleh wali kelas di sekolah dasar.
Manfaat daftar serah terima raport, yaitu:
- Sebagai bukti/ arsip/ dokumen guru kelas untuk mencatat/ merekap raport siapa yang sudah diberikan dan siapa saja yang rapotnya sudah dikembalikan ke wali kelas.
- Sebagai upaya tertib administrasi dalam menyerahkan dan menerima raport.
- Menghindari lupa dan hilangnya raport.
Format tersebut masih dalam bentuk tabel, keterangannya meliputi:
- Tabel nomor urut dan nomor induk siswa
- Tabel nama siswa
- Tabel nama orang tua/ wali
- Tabel penerimaan raport semester 1 dan 2, dan
- Tabel pengembalian raport untuk semester 1 dan 2 plus keterangan.
Semoga document (.doc) ini bermanfaat dalam pembuatan lembar daftar untuk penyerahan dan penerimaan raport UAS dan UKK SD di tahun 2017 sekarang.
Posting Komentar untuk "Contoh Daftar Penyerahan & Penerimaan Raport SD Terbaru 2017"
Apabila ingin bertanya, berkomentar, dan request file, Bapak/Ibu bisa menyampaikannya melalui kolom komentar di bawah ini.