[PDF] Buku Panduan BK SMA/SMK Edisi 2016
Selamat datang Guru Bimbingan & Konseling SMA/SMK dimanapun berada.
Di postingan ini saya akan membagikan buku panduan untuk BK di SMA dan SMK yang tersedia dalam bentuk file PDF. Anda dapat mendownloadnya secara gratis di akhir artikel ini.
Pengertian:
Buku panduan BK SMA/SMK edisi 2016 adalah buku berisi panduan operasional penyelenggaraan bimbingan dan konseling pada tingkat/jenjang sekolah menengah atas dan sekolah kejuruan yang diterbitkan tahun 2016 oleh kemdikbud dalam membantu memberikan wawasan bagi para pelaksana kegiatan bimbingan dan konseling sehingga memiliki pengetahuan dasar tentang ke-BK-an.
Manfaat:
Sebagaimana dikemukakan sebelumnya bahwa buku tersebut dapat dimanfaatkan oleh guru BK sebagai bahan referensi untuk menjalankan/ melaksanakan program bimbingan dan konseling di SMA/SMK.
Penggunaan:
Buku panduan dapat digunakan sebagai referensi untuk diterapkan pada kurikulum 2013.
Daftar Isi/ Pembahasan:
Dalam buku tersebut memuat isi pembahasan/materi penting meliputi:
- Pemahaman karakter konseli atau peserta didik di SMA/SMK
- Perencanaan Program Bimbingan dan Konseling
- Pelaksanaan Layanan BK di SMA/SMK
- Evaluasi, Pelaporan dan Tindak Lanjut.
Tampilan:
Download PDF:
- Buku Panduan BK SMA edisi 2016 - ( Ukuran: 1,430 KB )
- Buku Panduan BK SMK edisi 2016 - ( Ukuran: 1,425 KB ).
Demikian buku gratis yang dapat dibagikan. Semoga bermanfaat bagi Anda semua selaku guru BK yang bertugas di SMA dan/atau SMK.
Posting Komentar untuk "[PDF] Buku Panduan BK SMA/SMK Edisi 2016"
Apabila ingin bertanya, berkomentar, dan request file, Bapak/Ibu bisa menyampaikannya melalui kolom komentar di bawah ini.